Kamis, 01 April 2021

Informasi Pendakian Via Pokdarwis Pekon Bahway

    

 

Pada waktu-waktu tertentu selalu ada beberapa jalur Pendakian Gunung yang ditutup sementara. Penutupan pendakian ini bukan lah tanpa tujuan. Kondisi alam seperti cuaca ekstrem, badai, angin puting-beliung, peningkatan aktivitas vulkanik atau erupsi, dan tujuan pemulihan ekosistem serta perbaikan fasilitas pendukung di jalur pendakian seringkali menjadi penyebab dilakukannya penutupan gunung tertentu untuk sementara. Khususnya pada saat ini, sedang terjadinya pandemi virus corona (COVID-19) dengan kebijakan pemerintah yang diterapkan dengan perkembangan kondisi kasus COVID-19 yang terjadi sehingga membuat jalur pendakian gunung dapat sewaktu-waktu ditutup atau dibuka.


Untuk Sobat Penjelajah yang akan merencanakan pendakian Gunung Pesagi, penting untuk mengetahui informasi jadwal buka dan tutup jalur pendakian gunung yang akan kamu daki sebelum kamu datang langsung ke lokasi.

Hal penting lain nya adalah pendaki harus mendaftarkan diri untuk mengurus tiket Pendakian pada Posko Pendakian Pokdarwis Pekon Bahway, dan pendaki harus mengikuti peraturan atau larangan yang diberikan agar terhindar dari Sanksi dan tindakan pidana.


Berikut ini adalah informasi kontak person anggota Pokdarwis Pekon Bahway :

Pos Induk

WAHDI       : 0831 7025 7332

JONI           : 0857 8344 1070

IRA             : 0853 8132 1202

JUWITA      : 0857 6883 8645


Social Media

Facebook     : pendakian gunung pesagi via bahway

                        Wahdi Ramuan

Instagram    : @wisata_kaki_pesagi_bahway

Related Posts:

  • Galery PendakiJEJAK PENDAKI… Read More
  • Gunung Pesagi 2262 Mdpl Gunung Pesagi merupakan gunung tertinggi di Provinsi Lampung yang berada di Liwa Kabupaten Lampung Barat dengan ketinggian mencapai 2262 Mdpl. Keindahan alam di Lampung Barat sudah tidak diragukan lagi, dan Gunung Pesag… Read More
  • Wisata Air Terjun Ramuan Apakah anda termasuk orang yang suka liburan ke tempat Wisata Alam? Jika iya! Pastinya anda akan menyukai liburan dengan melihat langsung pemandangan Air Terjun Alami yang tersembunyi di Pemangku Ramuan Pekon Bahway ini… Read More
  • Informasi Pendakian Via Pokdarwis Pekon Bahway      Pada waktu-waktu tertentu selalu ada beberapa jalur Pendakian Gunung yang ditutup sementara. Penutupan pendakian ini bukan lah tanpa tujuan. Kondisi alam seperti cuaca ekstrem, badai, angin puting-b… Read More

0 komentar:

Posting Komentar